Rabu, 07 Maret 2018

Jual Geotextile Harga Murah di Cianjur

Jual Geotextile Harga Murah di Cianjur

        PT. Tiga Pilar Utama Karya Sentosa. Perusahaan yang bergerak di bidang Pensupply Kebutuhan Teknik Sipil dan Geoteknikal. Partisipasi kami yang ikut serta dalam Pembangunan Infrastruktur di Indonesia dengan jalan Menyediakan Kebutuhan Produk Geosynthetics berkualitas dengan Harga Fantastis. Customer service kami siap membantu dan menjawab pertanyaan anda via telepon, e-mail maupun chat  24 jam sehari selama 1 Minggu penuh.
Kami menyediakan produk geosynthetic dengan kualitas yang paling optimal dan terjamin mutunya, Pengiriman tercepat dan tepat waktu sampai ke tempat anda untuk seluruh wilayah di Indonesia, Dan menyediakan geosynthetic dengan harga kompetitif dibandingkan tempat lain.

Geotextile Woven


       Geotextile woven adalah salah satu jenis geotextile yang berbentuk anyaman, biasanya dua arah atas dan bawah. Geotextile woven diproduksi dengan mengadopsi teknik seperti tenun tekstile pakaian biasa. Geotextile woven terbuat dari silt film tape polypropylene yang penggunaannya kini tengah beredar luas di Indonesia. Geotextile Woven memberikan kuat tarik maksimal pada berat tahan minimal. Hal ini memberikan keuntungan ekonomis yang besar untuk mendapatkan tingkat keamanan struktur yang diharapkan. Selain itu, geotextile woven juga memiliki keunggulan lain,

a. Struktur anyaman yang kekar (double twist)dari Geotextile Woven menjamin tidak akan mudah koyak atau robek pada saat dipasang di lapangan. Hal ini sangat penting pada saat geotextile digunakan sebagai separator atau lapisan pemisah. Karena jika material pemisah ini sudah koyak pada saat pemasangan, maka fungsi separator akan terganggu.

b. Bentuk permukaan dari Geotextile Woven yang sangat unik memberikan koefisien geser (pull out resistance) besar ketika dipasang pada tanah kohesif sekalipun. Hal ini akan berpengaruh terhadap panjang penjangkaran yang yang diperlukan untuk aplikasi perkuatan. Semakin kasar permukaan, maka panjang penjangkaran semakin pendek demikian juga sebaliknya. Alhasil, ini akan memberikan keuntungan ekonomi yang signifikan. Jual geotextile

c. Kandungan carbon black sebagai uv stabilizer pada saat pembuatan silt film sebagai bahan Geotextile Woven memberikan ketahanan yang cukup lama sampai ditimbun atau tertutup oleh vegetasi. Faktor ini sangat tidak penting karena jarang pada aplikasi-aplikasi tertentu material ini harus dibiarkan terekspose sinar matahari dalam waktu cukup lama.
Untuk lebih jelasnya penjelasan tentang geotextile woven, silahkan hubungi kami atau datang

Geotextile Non Woven

 

      Geotextile Non Woven dirancang khusus untuk keperluan proyek seperti bagian bawah jalan raya, area parkir, unit industri, dan lain-lain. karena dari setiap meter persegi Geotextile Non Woven
memiliki keunggulan sebagai fungsi separator, filtrasi, dan proteksi. Geotextile Non – Woven

merupakan pengembangan dari produk geotextile, dengan ciri bahannya yang tidak teranyam berbentuk seperti karpet kain. Adapun fungsi utama dari geotextile non woven yakni untuk:
 
1. Sebagai separator, karena memiliki kekuatan jebol (puncture resistance) yang tinggi untuk menjamin material tidak rusak pada saat pelaksanaan. Fungsi separator adalah sebagai media pemisah antara dua lapisan material yang berbeda propertisnya sehingga tidak tercampur (intermixing). Sehingga material timbunan yang propertiesnyajauh lebih baik tetap terjaga selama masa pelayanan.


2. Sebagai filter dan drainasi, karena memiliki bukaan pori yang relatif kecil namun memiliki

permeabilitas yang tinggi. Tujuan adalah sebagai penahan butiran tanah yang baik, namun tetap memungkinkan aliran air tidak terganggu. Kriteria ini sangat penting saat diaplikasikan untuk drainasi yang menuntut tidak terjadinya penyumbatan (clogging) pada media drainasinya karena akumulasi lolosnya butiran tanah dalam jumlah besar. Demikian juga pada saat diaplikasikan pada konstruksi filter di bawah rip-rap. Geotextile Non Woven dengan baik menahan butiran tanah/pasir namun tetap memungkinkan aliran air sama sekali tidak terganggu sehingga tidak akan terjadi peningkatan tekanan hidrostatis dan hidrodinamis air yang mengganggu stabilitas timbunan.
 
3. Geotextile Non Woven walaupun tidak didesain khusus untuk perkuatan, namun untuk

mendukung fungsi sebagai separator juga didesain memiliki kuat tarik yang cukup memadai.Sehingga selain fungsi utamanya sebagai separator Geotextile Non Woven juga memberikan fungsi perkuatan. Sebagai efek membrane perkuatan di bawah timbunan untuk aplikasi jalan misalnya akan dengan baik diberikan oleh Geotex Non Woven.
 
4. Sebagai lapis proteksi geomembrane, karena Geotextile Non Woven memiliki puncture

resistance yang tinggi juga berfungsi Geomembrane adalah bahan sintetis sebagai lapis kedap, dimana karena karakteristiknya sangat rentan terhadap bahaya tusukan oleh bahan statis atau dinamis. Geotex Non Woven memberikan berfungsi pelindung maksimal sehingga geomembrane akan berfungsi dengan maksimal sebagai lapis kedap selama masa operasionalnya.
Pada perkembangannya, geotextile kini juga dapat diaplikasikan untuk pembuatan vertical dan roof garden, geobag yakni kantung penahan abrasi pantai, dan aplikasi lainnya.
Anda Minat? Hubungi Kami:
  
PT .TIGA PILAR UTAMA KARYA SENTOSA

Jl. Jalur Sutera Timur Komplek Perkantoran Alam Sutera 3B No. 29 Tangerang
Phone             : 021-29213777 (Hunting)
Fax                 : (021) 29425705
WhatsApp     : 0856 10 88884 – 0853 11  888884
Email              : info@tigapilar.co.id
 


Tidak ada komentar:

Posting Komentar